Ads 468x60px

Rabu, 13 Juli 2016

Kenapa CD Pria Dijual Perkotak Sedangkan CD Perempuan Dijual Terpisah


Mungkin kita sering melihat ketika sedang jalan di Mall atau pusat perbelanjaan, terdapat sebuah rak yang berisi CD untuk pria yang sudah rapi terbungkus dalam kotak. Atau kita sering melihat CD wanita yang terpajang rapi di sebuah display yang jumlahnya puluhan bahkan ratusan dengan berbagai bentuk dan kreasi.
Dan pertanyaannya adalah kenapa antara CD pria dijual dalam keadaan terbungkus rapi dalam kotak, dan kenapa CD wanita dijual satuan?

Mari kita simak empat alasan-alasan yang berikut yang telah dilansir dari 'My Media Hub'.

1. Strategi Marketing.
Strategi Marketing pertama : jika CD pria dijual satuan maka pria hanya akan membeli sehelai saja, karena menurut pria CD yang digunakan bisa untuk side A dan Side B (hahaha).
Jadi kenapa dijual dalam kotak karena per kotak sudah terdapat beberapa helai CD dan mau tak mau harus membeli dalam satu kotak.

2. Memilih
Wanita suka memilah dan memilih sebelum membeli, bahkan hingga membutuhkan waktu yang tak sebentar hanya karena memilih sehelai CD.
Pria tidak suka memilih dan lebih melihat ukuran yang cocok dengannya.

3. Corak dan Motif
Wanita suka sekali tertarik karena melihat sesuatu yang terlihat unik. Motif dan renda pun terkadang menjadi pilihan sulit bagi wanita dalam memilih CD. Jadi inilah alasan kenapa CD wanita dijual satuan.
Pria tidak memperdulikan apapun selain bahannya yang enak dipakai.

4. Faktor Sifat
Pada dasarnya Pria memiliki sifat pemalu. Sangat jarang terlihat di depan khalayak umum pria berdiri di stand display pakaian dalam pria lalu menyeleksi satu persatu. Itu sih wanita banget.
Sedangkan wanita lebih cuek dan tidak canggung sekalipun harus berebutan dengan yang lainnya.

Bagaimana? Anda setuju?

1 komentar: